Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Lirik Lagu Holong Marbuni - Ementa Voice

Lirik lagu Ementa Voice - Holong Marbuni Dan Terjemahannya

  • Judul : Holong Marbuni
  • Penyanyi : Ementa Voice
  • Lagu Bataak Terbaru


Lirik Holong Marbuni - Ementa Voice

Malo nai ho ito manubut roha
malo nai ho ito mamutar hata
Alani i do mambahen rohakku tata
Tu paribanhi naung tarunduk hata

Janjimi mada ito mambahen targoda au
Hurippu do tutu akka nanidokmi
Hape di balikni janji adong solot
Holong marbuni buni do holongmu na tu au

Autsugari adong polisi cinta
Aluhononku doho panakko cinta
Ala naung dibahen ho au menderita
Dilecehon holongku nasaleleng on

Sian ias ni rohakku makkaholongi ho
Hape mardua holong ho dipudikku
Jujur au maradoppon ho saleleng on
Balosna gabus dibahen ho palungun rohakki

Sae mai ito hubungantai
Sae mai au korban terakhirmu
Pikkirima ito rimangi ma
Sotung hona karma ho haduan haccit doi

**
Autsugari adong polisi cinta
Aluhononku doho panakko cinta
Ala naung dibahen ho au menderita
Dilehhon holongku nasaleleng on

Sian ias ni rohakku makkaholongi ho
Hape mardua holong ho dipudikku
Jujur au maradoppon ho saleleng on
Balosna gabus dibahen ho palungun rohakki

Sae mai ito hubungantai
Sae mai au korban terakhirmu
Pikkirima ito rimangi ma
Sotung hona karma ho haduan haccit do

Lirik Lagu Ementa Voice - Holong Marbuni dan Terjemahannya kedalam bahasa Indonesia:

Begitu pintar kau adik mengambil hati
Begitu pintar kau adik memutar kata
Karena itulah membuat hatiku luluh
Kepada anak paman telah menyampaikan kata

Janjimu lah adik yang buat aku tergoda
Ku kira jujur yang kau katakan
Ternyata dibalik janji ada yang terselip
Cinta palsu yang kau buat padaku

Andaikan saja ada Polisi cinta
Ku adukan engkau pencuri cinta
Karena telah kau buat aku menderita
Kau lecehkan cintaku selama ini

Dari dalam hatiku mencintaimu
Ternyata engkau mendua dibelakangku
begitu jujur aku menpecayaimu selama ini
Sandiwara jawabnya kau buat membuat hatiku sedih

Selesai sudah hubungan kita
Selesai sudah aku korban terakhirmu
Pikirkan dan renungkanlah adik
Supaya gak kena karma engkau kemudian hari begitu sakit

**
Andaikan saja ada Polisi cinta
Ku adukan engkau pencuri cinta
Karena telah kau buat aku menderita
Kau lecehkan cintaku selama ini

Dari dalam hatiku mencintaimu
Ternyata engkau mendua dibelakangku
begitu jujur aku menpecayaimu selama ini
Sandiwara jawabnya kau buat membuat hatiku sedih

Selesai sudah hubungan kita
Selesai sudah aku korban terakhirmu
Pikirkan dan renungkanlah adik
Supaya gak kena karma engkau kemudian hari begitu sakit


Terimakasih telah mengunjungi situs ardiantodamanik.blogspot.com dan membaca Lirik Ementa Voice - Holong Marbuni yang dibawakan oleh Ementa Voice. Jika lagu tersebut telah tersedia rilisan digitalnya kami menyarankan agar anda membeli dan mendengarkannya di toko dan layanan musik online resmi, seperti iTunes, Apple Music, Amazon Music, Langit Musik, KKBOX, JOOX, Spotify dan Deezer. Dengan demikian anda turut andil dalam menghargai dan mendukung penyanyi yang bersangkutan agar terus bisa berkarya

Posting Komentar untuk "Lirik Lagu Holong Marbuni - Ementa Voice "