Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Lirik lagu Alffy Rev - Senja & Pagi Feat Farhad

Lirik lagu Senja & Pagi - Alffy Rev Feat Farhad

  • Judul : Senja & Pagi
  • Artis : Alffy Rev
  • Album : Single



Lirik Alffy Rev - Senja & Pagi Feat Farhad 

Pernahkah kau terluka
Tanpa makna dan seakan mengikuti garis yang tak jelas
Pernahkan kau ragukan
Adil Tuhan dan seakan merasa bahwa takdir yang salah

Hingga tiba saatnya
Ku berhenti bertanya ruang dan waktu
Menjawabnya dengan hadirmu
Dalam sederhana kisahku yang
Bercerita tentang aku menyeru[pai senja
Yang telah lelah bersembunyi bertanya
Hingga kau hadir sebagai pagi

Huuuoo .. Huuoo
Hingga kauh hadr sebagai pagi

(Ini bukan hanya soal cinta
Ini tentang bertemunya dua manusia
Dengan sejuta mimpinya
Saling menguatkan
Layaknya senja yang mungkin mulai meredup
Tapi pagi akan selalu hadir menopangnya

Percayakah kau bahwa
Kita ada untuk menjadi cerita atas adil TUhan
Telah tiba saatnya
Ku berhenti bertanya ruang dan waktu
Menjawabnya dengan hadirmu

Dalam sederhana kisahku yang bercerita tentang aku
Menyerupai senja yang telah lelah bersembunyi bertanya
Hingga kau hadir sebagai pagi, huuooo ....
Hingga kau hadir sebagai pagi

(Diatas tanah ini, di hadapan luasnya semesta,
Alam akan menjadi saksi bahwa saya mencintaimu
Tapi saya sadar, Ini bukan hanya soal cinta lebih dari itu
Sejuta mimpi telah membawa kita ke sini,
Dan saya ingin memastikan bahwa kamu akan menjadi yang terakhir
So will you merry me ?

Hingga kau hadir sebagai pagi
Bercerita tentang senja dan kau pun hadir sebagai pagi

Tentang Lagu:
Tepat di hari ulang tahun saya kemarin, 18 juni 2018. Saya menulis lagu istimewa, tapi kali ini bertema percintaan. Baik secara filosofis melodi dan lirik. Terdengar “receh” memang. Mengingat selama ini saya lebih berfokus memproduksi karya bertema mimpi dan nasionalistik.
Kenapa tiba2 bikin lagu cinta-cintaan? Turun kelas? Idealisme pudar ?
Saya coba menantang diri sendiri untuk menciptakan Lagu percintaan dengan perspektif yang kuat. Mengangkat pemaknaan Romantisme yang bisa dipertanggung jawabkan. Intinya simpel, saya ingin menyampaikan pesan bahwa menyatakan “cinta” ngga sereceh itu. perlu prinsip, idealisme dan tanggung jawab.
Di bulan juli, saya mulai menulis naskah story telling untuk VideoKlipnya. disini saya menulis sosok “wanita fiksi” yang mempunyai intuisi kemanusiaan,petualang dan pemimpi. Saya rasa sosok fiksi diatas cukup ideal untuk berperan di karya kali ini.
Hingga tiba bulan agustus, saya mulai mencari sosok wanita nyata yang bisa “memerankan” sosok wanita fiksi di naskah ini. Ternyata ngga gampang. Karena saya ingin wanita yang akan memerankan naskah ini harus benar2 sejiwa dengan karakter naskah. Bukan hanya akting tapi memerankan “peran”
29 Agustus 2018, pertama kalinya saya bertemu Linka Angelia untuk coba bercengkrama dan bertukar fikir sembari riset karakter personalitinya untuk naskah saya. dan sungguh diluar kendali. Di pertemuan itu kita membahas banyak mimpi,prinsip dan prospek yang terasa 1 frekuensi ! Bagi saya dia bukan hanya memerankan tapi dia adalah sosok nyata yang akan berperan.
Dan Alhamdulillah, feeling saya ngga meleset ! Dia bukan hanya akting, bukan juga sekedar memerankan peran ! Dia dan saya telah di satukan di Luar naskah ini. Yang awalnya hanya sebuah naskah tulisan manusia biasa. Kini beralih menjadi naskah indah dari tuhan.
Tepat di hari sakral dan hari bahagia ini, Karya ini resmi dirilis "Senja & Pagi" yang juga akan menjadi single ke-2 saya featuring Vokalis berbakat Farhad, yang merupakan vokalis dari grup band "Shes Bro" dari Pontianak.
big thanks for MyMusic Records yang telah support penuh karya ini.
terimakasih telah percaya dengan segala mimpi dan ide-ide ribet saya.
ita dipertemukan bukan hanya soal perkara cinta, itu kenapa saya lebih memilih bertemu orang tuanya daripada sekedar mengungkapkan rasa cinta yg menurut saya receh. Bagi saya ini soal mimpi dan prospek. Dia percaya dengan mimpi-mimpi besar saya dan saya juga percaya bahwa dia akan jadi bagian penting dari mimpi-mimpi itu. Terimakasih telah hadir sebagai “pagi”.
Ketika Senja mulai Lelah, Datanglah Pagi yang siap memberikanmu senyum dengan Murah, Ketika Senja merasa sudah Kalah, Maka Pagi yang siap memberikanmu semangat untuk kembali Melangkah.
Baper banget saya, tepat di akhir tahun 2018 kemarin saya memberanikan diri melamar sahabat saya dari sejak SMP yang sudah akrab ±5tahun lebih sampai keluarga semuanya juga sudah akrab. Di malam tahun baru itu saya memberanikan diri langsung ngomong ke ortu nya untuk melamar. Selang beberapa hari saya dapat jawaban dari sahabat saya untuk tidak bisa menerima hubungan lebih dari sahabat.
Teruntuk semuanya siapapun yang membaca dan yang diberi kemudahan dalam melamar sampai diterima nikahnya siapapun itu selamat ya, jangan seperti saya seakan jagain jodoh orang ternyata kosong.
Teruntuk kamu sahabatku si 'R' yang ga mungkin baca komen ini, semoga kamu bisa bahagia dengan pilihan kamu yang lain.
Menyerupai Senja yang masih bersembunyi, mencari Pagi yang mampu menopangnya,namun jangan ragukan adil Tuhan, percayalah,Tuhan Maha Adil, pada saatnya Pagi ku akan datang dan mampu menopang.
Nikmatilah waktumu menjadi Senja,hingga saatnya nanti penantian mu berakhir dan Senja pun bertemu sang Pagi

Terima kasih atas kunjungan di blog kami dan telah membaca " Lirik Alffy Rev feat. Farhad -Senja & Pagi ". Kami tidak menyediakan link download lagu "di atas", Semua yang berhubungan dengan lagu ini merupakan hak cipta / hak milik dari artis/penyanyi, pengarang serta label musik yang berhubungan dengan lagu di atas. Dan semua media termasuk lirik lagu ataupun not angka yang ada dalam situs ini hanya untuk media promosi dan sarana untuk belajar.

Pernahkah kau terluka
Tanpa makna dan seakan mengikuti garis yang tak jelas
Pernahkan kau ragukan
Adil Tuhan dan seakan merasa bahwa takdir yang salah

Hingga tiba saatnya
Ku berhenti bertanya ruang dan waktu
Menjawabnya dengan hadirmu
Dalam sederhana kisahku yang
Bercerita tentang aku menyeru[pai senja
Yang telah lelah bersembunyi bertanya
Hingga kau hadir sebagai pagi

Huuuoo .. Huuoo
Hingga kauh hadr sebagai pagi

(Ini bukan hanya soal cinta
Ini tentang bertemunya dua manusia
Dengan sejuta mimpinya
Saling menguatkan
Layaknya senja yang mungkin mulai meredup
Tapi pagi akan selalu hadir menopangnya

Percayakah kau bahwa
Kita ada untuk menjadi cerita atas adil TUhan
Telah tiba saatnya
Ku berhenti bertanya ruang dan waktu
Menjawabnya dengan hadirmu

Dalam sederhana kisahku yang bercerita tentang aku
Menyerupai senja yang telah lelah bersembunyi bertanya
Hingga kau hadir sebagai pagi, huuooo ....
Hingga kau hadir sebagai pagi

(Diatas tanah ini, di hadapan luasnya semesta,
Alam akan menjadi saksi bahwa saya mencintaimu
Tapi saya sadar, Ini bukan hanya soal cinta lebih dari itu
Sejuta mimpi telah membawa kita ke sini,
Dan saya ingin memastikan bahwa kamu akan menjadi yang terakhir
So will you merry me ?

Hingga kau hadir sebagai pagi
Bercerita tentang senja dan kau pun hadir sebagai pagi

Posting Komentar untuk "Lirik lagu Alffy Rev - Senja & Pagi Feat Farhad "